Cara Gampang Membedakan iPhone Asli Dan Palsu

Saat semakin banyak beredar iPhone palsu yang jika hanya dilihat sekilas penampilannya yang asli, ketika anda  hendak membeli sebuah produk Apple ini khususnya iPhone, hendaknya berhati-hati jangan sampai tertipu, yang awalnya ingin membeli iPhone original malah dapatnya yang palsu. 

Cara Gampang Membedakan iPhone Asli Dan Palsu


jika anda membeli di distributor resmi, anda tidak perlu bingung membedakan mana yang asli dan palsu, seperti yang anda tahu saat ini terdapat banyak sekali iPhone tiruan seperti KW1, KW2, KW3, Supercopy dll, anda harus cermat ketika hendak membelinya, beberapa tips berikut ini dapat anda gunakan sebagai refensi untuk membedakan iPhone yang asli dan yang palsu,


Beda iPhone Asli dan Palsu


Material yang digunakan

Cara Gampang Membedakan iPhone Asli Dan Palsu

iPhone yang asli memiliki material premium yang jika anda bedakan dengan iPhone palsu, anda bisa menggunakan feeling anda saat memegangnya, iPhone yang palsu tentunya memiliki kualitas material yang tidak sebaik iPhone asli, tidak terlihat kokoh, logo yang tidak presisi.


Coba lakukan screenshoot

Cara Gampang Membedakan iPhone Asli Dan Palsu

cara yang paling simpel untuk membedakan mana iPhone asli dan palsu adalah , coba lakukan screenshoot, dengan menekan tombol power dan tombol home, jika iPhone ternyata tidak bisa mengcapture dengan tombol tersebut bisa dipastikan itu palsu


iPhone yang asli terdetek iTunes
jika anda sudah terlanjur membeli dan saat anda hubungkan dengan iTunes ternyata  iPhone tersebut tidak terdetect, itu bukanlah iPhone asli. karena iTunes pasti mengenal setiap perangkat iDevice


iPhone yang asli terhubung dengan App Store
iPhone yang asli pasti akan terhubung dengan App store, seperti halnya android akan terhubung dengan playstore, dan Kebanyakan dari iPhone palsu menggunakan sistem operasi Android dengan mendesain tampilan yang benar benar mirip dengan antarmuka iOS. 

coba cek validitas App Store dan iTunes Store. jika anda diarahkan ke App Store dampai bisa login dengan Apple ID atau membuat Apple ID, bisa dipastikanitu iPhone asli.


Harga iPhone palsu terlalu murah
iPhone yang palsu,atau replika atau kw biasanya mempunyai harga yang sangat murah, jauh dengan harga iPhone pada umumnya, oleh karena itu sebelum anda hendak membeli , anda bisa baca baca terlebih dulu seputar iPhone tersebut seperti harga, spesifikasi dll.


itulah beberapa tips untuk membedakan iPhone asli dan palsu


Cara Gampang Membedakan iPhone Asli Dan Palsu | Unknown | 5

1 comments:

  1. Thanks for Sharing Posting Try New if needed then for further information the user should ask help and support from the AOL Technical Support Help Desk team.

    ReplyDelete